Sambutan Kepala Sekolah

Sambutan Kepala Sekolah

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan YME, yang telah memberikan rahmat dan petunjuk-Nya sehingga kami dapat memiliki website sekolah. Kami berharap, website ini dapat digunakan sebagai sarana untuk mempertahankan eksistensi sekolah kami di tengah masyarakat serta menunjang peningkatan mutu pendidikan.

Dalam kesempatan yang berbahagia ini, kami mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak, baik para pengajar, staf dan karyawan di sekolah ini yang telah banyak membantu kami dalam menyelesaikan pembuatan website sekolah ini. Kami menyadari bahwa website ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, kami sangat mengharapkan masukan atau saran yang bersifat membangun demi kebaikan dimasa yang akan datang.

Akhir kata, semoga website ini mampu mendukung sekolah kami untuk lebih maju, membantu proses pembelajaran dan memudahkan kami dalam mengelola administrasi serta keuangan (BOS) demi tercapainya sekolah yang unggul, terdepan dan berprestasi.

Visi : "Terwujudnya pranata sosial yang kuat untuk menjadi manusia yang berkualitas, berakhlaq mulia, cerdas, terampil, serta unggul dalam prestasi" Misi :
  1. Menciptakan lingkungan sekolah yang bersih, nyaman, indah sehingga tercipta iklim belajar yang kondusif.
  2. Menumbuhkembangkan kehidupan sekolah yang berlandaskan pada ajaran agama yang dianut masing - masing.
  3. Melakukan proses belajar mengajar dengan pendekatan CTL (Contextual Teaching and learning).
  4. Menumbuhkan semangat baca untuk menambah wawasan pengetahuan.
  5. Meningkatkan penguasaan ilmu pengetahuan teknologi dalam kegiatan pengajaran.
  6. Melaksanakan ekstrakurikuler untuk mengembangkan bakat dan potensi siswa.
Tujuan :
  1. Menjadi sekolah dasar unggulan dan pilihan masyarakat untuk membentuk generasi pelajar yang berkualitas, cerdas dan bertaqwa kepada Tuhan YME.
  2. Menjadi sekolah yang berstandar Nasional dengan sarana prasarana yang memadai dan sistem pendidik yang berstandar.
  3. Menghasilkan lulusan yang intelektual dan agamis serta dapat melanjutkan ke jenjang SMP favorit.
  4. Menjadikan lingkungan sekolah yang berkualitas dan nyaman sehingga berdampak positif terhadap kehidupan sekolah dan masyarakat.

Kamis, 02 Februari 2012

PANDUAN PRAKTIS MICROSOFT EXCEL 2007

PANDUAN PRAKTIS MICROSOFT EXCEL 2007




Microsoft Excel merupakan program aplikasi spreadsheed (lembar kerja elektronik). Fungsi dari Microsoft Excel adalah untuk melakukan operasi perhitungan serta dapat mempresentasikan data kedalam bentuk tabel.
MEMULAI APLIKASI MICROSOFT OFFICE EXCEL 2007
1.     Aktifkan komputer terlebih dahulu
2.     Klik tombol Start pada taskbar
3.     Pilih menu All Program, pilih Microsoft Office
4.     Kemudian klik Microsoft Excel 2007

MENYIMPAN DOKUMEN
Untuk pertama kalinya menyimpan dokumen adalah :
1.     Klik Tombol Microsoft Office, lalu klik Save (atau tekan CTRL + S atau juga bisa mengklik icon       yang ada pada toolbar )
2.     Akan tampil kotak dialog Save As
3.     Ketikan nama file dokumen pada kotak File Name
4.     Pada kotak pilihan Save In tentukan folder atau drive yang akan dijadikan tempat penyimpanan, lalu klik Save.

MENYIMPAN DOKUMEN DENGAN NAMA atau KE FORMAT LAIN
Secara default, Microsoft Excel 2007 memiliki ekstensi (akhiran) xlsx. Untuk menyimpan dokumen dengan nama lain atau format lain caranya :
1.     Klik tombol Microsoft Office, lalu klik Save As, akan muncul kotak dialog Save As.
2.     Pada Kotak File Name, masukkan nama baru (jika nama ingin dirubah)
3.     Pada kotak pilihan Save as type, klik format file dokumen yang diinginkan, misalnya : Excel 97-2003 Worksheet (*.xlsx).
4.     Pada kotak pilihan save in tentukan folder atau drive tempat penyimpanan kemudian klik Save.

MEMBUKA DOKUMEN
1.     Klik tombol Microsoft Office, lalu klik Open
2.     Akan tampil kotak dialog open
3.     Pada pilihan Look in tentukan folder atau drive yang akan dijadikan tempat penyimpanan.
4.     Pada deretan file / folder yang ada, klik File yang akan dibuka.
5.     Klik Open

MENUTUP DOKUMEN
Untuk   menutup  dokumen  pada  Microsoft  Office  Excel  2007,  klik   Tombol  Microsoft  Office kemudian Klik  Close atau tekan CTRL + W di keyboard.


MERUBAH UKURAN KOLOM
1.       Letakkan pointer di pembatas kolom yang ingin dirubah ukurannya, lalu drag sesuai dengan ukuran yang diinginkan.
2.       Jika ingin merubah ukuran kolom lebih dari satu kolom, maka blok kolom yang ingin dirubah kolomnya menggunaka mouse/ menggunakan tombol keyboard.
Kemudian klik tab Home dan grup Cells, klik icon Format à Column Width à Isi lebar kolom dan klik OK

MERUBAH UKURAN BARIS
1.     Letakkan pointer di pembatas baris yang ingin dirubah ukurannya, lalu drag sesuai dengan ukuran yang diinginkan.
2.     Jika ingin merubah ukuran baris lebih dari satu baris, maka blok baris yang ingin dirubah barisnya menggunaka mouse/ menggunakan tombol keyboard.
Kemudian klik tab Home dan grup Cells, klik icon Format à Row Height à Isi lebar baris dan klik OK

MENAMBAH SHEET BARU
Klik di icon New              atau tekan Shift+F11

MENGGANTI NAMA SHEET
Klik kanan di sheet yang ingin dig anti namanya, pilih Rename

MENGHAPUS SHEET
Klik kanan di sheet yang ingin dihapus, pilih Delete

MENYISIPKAN BARIS
1.     Klik kanan mouse pada baris yang akan disisipi
2.     Klik Insert
3.     Klik entire row
4.     Klik Ok

MENYISIPKAN KOLOM
1.     Klik kanan mouse pada baris yang akan disisipi
2.     Klik Insert
3.     Klik entire column
4.     Klik Ok

MENGHAPUS BARIS
1.     Klik kanan mouse pada baris yang akan dihapus
2.     Klik Delete
3.     Klik entire row
4.     Klik Ok

MENGHAPUS KOLOM
1.     Klik kanan mouse pada kolom yang akan dihapus
2.     Klik Delete
3.     Klik entire column
4.     Klik Ok

MENGCOPY SEL
1.     Blok sel yang ingin di Copy
2.     Pilih menu Edit à Copy (Ctrl+C)
3.     Pilih sel untuk menempatkan hasil copyan
4.     Pilih menu Edit à Paste (Ctrl+V)

MEMINDAH SEL
1.     Blok sel yang ingin dipindahkan
2.     Pilih menu Edit à Copy (Ctrl+C)
3.     Pilih sel untuk menempatkan hasil copyan
4.     Pilih menu Edit à Paste (Ctrl+V)

MEMBUAT NOMOR & BULAN BERURUTAN
1.     Ketik angka atau bulan pertama pada sel yang diinginkan.
2.     Ketik angka atau bulan kedua pada sel selanjutnya (berurutan)
3.     Blok kedua sel tersebut secar berurutan
4.     Letakkan pointer pada sudut kanan bawah hingga keluar tanda
                          
MENGGABUNGKAN SEL
1.     Blok sel yang ingin digabungkan.
2.     Klik tab Home pada grup Alignment, pilih dan klik Merge Cells.

PERATAAN TEKS
1.     Blok sel yang ingin diatur perataan teksnya.
2.     Klik tab Home, klik tanda panah pada grup Alignment
3.     Klik Alignment
4.     Horizontal     : Center (pada kotak putih dibawah tulisan horizontal diklik panah ke bawah)
5.     Vertical         : Center (pada kotak putih dibawah tulisan vertical diklik panah ke bawah)
6.     Klik Wrap Text
7.     Klik Ok

MEMBUAT GARIS TEBAL
1.     Blok seluruh selyang akan diberi garis table
2.     Klik tab Home, klik tanda panah pada grup Alignment
3.     Klik Alignment
4.     Klik Border
5.     Pilih bentuk garis pada line style
6.     Klik Outline untuk bingkai luar
7.     Klik Inside untuk bingkai dalam
8.     Klik Ok

MEMBULATKAN ANGKA
1.     Blok seluruh selyang akan diberi garis table
2.     Klik tab Home, klik tanda panah pada grup Alignment
3.     Klik Alignment
4.     Klik Number
5.     Klik Number pada category
6.     Pada Decimal places di nol kan
7.     Klik Ok
MEMBUAT SIMBUL MATA UANG
1.     Blok seluruh selyang akan diberi garis table
2.     Klik tab Home, klik tanda panah pada grup Alignment
3.     Klik Alignment
4.     Klik Number
5.     Klik Accounting pada Category
6.     Pada Decimal Places di nol kan
7.     Pada symbol pilih Rp Indonesia
8.     Klik Ok

MEMBUAT NAMA SATUAN PADA PENULISAN ANGKA
1.     Blok seluruh selyang akan diberi garis table
2.     Klik tab Home, klik tanda panah pada grup Alignment
3.     Klik Alignment
4.     Klik Number
5.     Klik Custom pada Category
6.     Pilih angka 0 pada Type
7.     Letakkan kursor pada kotak bawah Type di belakang angka 0
8.     Mulai ketik kata yang dikehendaki (misal : 0 “Tahun”)

MEMBUAT PERSEN (%)
1.     Blok seluruh selyang akan diberi garis table
2.     Klik tab Home, klik tanda panah pada grup Alignment
3.     Klik Alignment
4.     Klik Number
5.     Klik Percentage pada category
6.     Pada Decimal Places di nol kan
7.     Klik Ok
8.     Baru ketik angkanya

MEMBUAT FORMAT TANGGAL
1.     Blok seluruh selyang akan diberi garis table
2.     Klik tab Home, klik tanda panah pada grup Alignment
3.     Klik Alignment
4.     Klik Number
5.     Klik Date pada Category
6.     Pada Type pilih bentuk yang dikehendaki
7.     Klik Ok



RUMUS-RUMUS
a.     Fungsi Dasar
Operator Aritmathic
Operator Relasional (Fungsi If)
  +        : untuk penjumlahan
  -         : untuk pengurangan
  *         : untuk perkalian
  /         : untuk pembagian
  ^         : untuk pangkat
  =    : untuk sama dengan
  >    : untuk lebih dari
  <    : untuk kurang dari
 >=  :  untuk lebih dari sama dengan
<=   :  untuk kurang dari sama dengan
b.    Fungsi Statistik
1.     =SUM(nilai1, nilai2, ….)                   : untuk mencari penjumlahan total
2.     =AVERAGE(nilai1, nilai2, …)           : untuk mencari nilai rata-rata
3.     =MAX(nilai1, nilai2, …)                    : untuk mencari nilai terbesar/tertinggi
4.     =MIN(nilai1, nilai2, …)                     : untuk mencari nilai terkecil/terendah
5.     =COUNT(nilai1, nilai2, ..)     : untuk mencari jumlah data angka
6.     =STDEV(nilai1, nilai2, …)    : untuk mencari deviasi standar

c.     Fungsi Tanggal (Date)
Bentuk Umum   : =DATE(TH, BLN, TGL)
Contoh : 16-Januari-2010
Rumus              : =DATE(2009,01,16) enter
Hasil                 : 1/16/09    à  baru diformat cells date (format tanggal)                         

d.    Fungsi Text
1.     =LEFT(X,N) : untuk mengambil karakter sebelah kiri
2.     =RIGHT(X,N)           : untuk mencari karakter sebelah kanan
3.     =MID(X,M,N)           : untuk mencari karakter sebelah tengah
Keterangan :
X          : Teks
N          : Jumlah huruf yang diambil
M         : nomor huruf pertama dari teks yang diambil

4.     IF MAJEMUK
Bentuk Umum IF      : =IF(pernyataan1, jawaban1,IF(pernyataan2, jawaban2,..., jawaban terakhir)
Penulisan Jumlah IF: Kondisi logika (jumlah jika) – 1
Penulisan jumlah kurung tutup sama dengan penulisan jumlah IF

e.     DATA SORT
Langkah mengurutkan suatu data adalah :
Ø  Blok seluruh data yang ingin diurutkan
Ø  Pilih tab Data , klik icon Sort
Ø  Klik AZ untuk pegurutan Ascending (diurutkan berdasarkan dari kecil ke yang besar)
Ø  Klik ZA untuk pegurutan Descending (diurutkan berdasarkan dari besar ke yang kecil)
Ø  OK

f.      DATA FILTER
Langkah menyaring suatu data adalah :
Ø  Blok seluruh data dalam table
Ø  Pilih Tab Data, klik icon Filter
Ø  Untuk menghilangkan tanda klik kembali icon Filter

FUNGSI LOOKUP
1.     VLOOKUP
Fungsi VLOOKUP ini digunakan untuk membaca tabel secara vertical (tegak). Bentuk penulisannya adalah :
=VLOOKUP(lookup_value,table_array,col_index_num,[range_lookup])








Ø  Sel kode merupakan sutu variabel untuk  menyatakan kunci data (field kunci) yang digunakan untuk mengambil data dari asuatu pangkalan data.
Ø  Data tabel perbandingan merupakan suatu variabel yangmenyatakan area data dari suatu pangkalan data. Area data pangkalan harus bersifat absolute. (Tekan F4)
Ø  Kolom merupakan No Kolom dari tabel pangkalan data.HLOOKUP
Fungsi HLOOKUP ini digunakan untuk membaca tabel secara horizontal (mendatar). Bentuk penulisannya adalah :
=HLOOOKUP(lookup_value,table_array,col_index_num,[range_lookup])

Ø  Sel kode merupakan sutu variabel untuk  menyatakan kunci data (field kunci) yang digunakan untuk mengambil data dari asuatu pangkalan data.
Ø  Data tabel perbandingan merupakan suatu variabel yangmenyatakan area data dari suatu pangkalan data. Area data pangkalan harus bersifat absolute. (Tekan F4)
Ø  Kolom merupakan No Kolom dari tabel pangkalan data.

MEMBUAT GRAFIK
Grafik (Chart) biasanya sering digunakan untuk mengetahui suatu kenaikan atau penurunan dari angka-angka yang terjadi pada suatu data, apakah data tersebut semakin laam semakin meningkat atau semakin menurun.
1.     Grafik Column/ Batang
Adapun contoh grafik column yang akan kita pelajari adalah seperti yang tertera di bawah ini. Sebelum membuat suatu grafik, terlebih dahulu harus membuat sebuah table.
Langkah-langkah dalam membuat grafik column adalah :
  1. Terlebih dahulu blok isi data didalam tabel yang ingin dibuat grafik.
  2. Klik tab Insert pilih bentuk grafik yang anda inginkan.
  3. Pada tab Design, klik pada icon bentuk layout grafik yang diinginkan.
  4. Tentukan judul presentasi dengan mengklik bentuk layout yang diharapkan
2.     Grafik Pie/ Pizza
Grafik Pie hanya bisa untuk satu jenis item/ karakter benda dalam beberapa jangka waktu yang panjang. Atau sebaliknya, yaitu dalam beberapa macam item/karakter benda dalam satu jangka waktu. Hal ini juga terdapat pada beberapa jenis grafik lain.
Langkah-langkah dalam membuat grafik Pie/ Pizza lingkaran adalah:
  1. Terlebih dahulu blok isi data didalam tabel yang ingin dibuat grafik.

  Mengganti Chart Styles.
Klik Design tab pada Chart Tools. Pada grup Chart Styles klik tombol More dan pilih style
  Atur Chart Layout.
Pada Chart Tools, Design tab, grup Chart Layouts, klik tombol More dan pilih Layout 6.


  Selanjutnya kita akan mengatur format 3-D chart. Pada Chart Tools, Layout tab, grup Background, klik 3-D Rotation.
  Atur 3-D Format (untuk mengatur background chart) seperti gambar berikut. Pilih Soft Round untuk Bevel (Top dan Bottom).

  Atur 3-D Rotation (untuk membuat permukaan cembung pada chart)

  Ubah warna chart.
Pilih satu bagian chart yang ingin diubah warnanya (misalnya: Strawberry) dengan cara double click. Pada Format tab, grup Shape Styles, klik tanda panah Shape Fill dan pilih warna yang diinginkan.

Catatan : Warna mengikuti theme yang digunakan. Tutorial ini menggunakan theme Office.
  Atur posisi Legend.
Pada Layout tab, grup Labels, klik Legend dan pilih Show Legend at Bottom.


Kemudian klik dan geser Legend sedikit ke atas.
  Format Legend.
Klik pada Legend di chart. Pada Format tab, grup Shape Styles, klik tanda More More Button imagepada Shape Styles dan pilih Moderate Effect - Accent 5.

  Ubah warna background pada chart.
Pada Format tab, grup Shape Styles, klik tanda panah Shape Fill dan pilih warna seperti (Black,Text 1, Lighter 5%).



1. Cara Mencetak Beberapa Dokumen Sekaligus
Saat menggunakan Microsoft Word, kita dapat mencetak dokumen Word yang lain tanpa harus membuka dokumen-dokumen tersebut.
Cara:
  1. Di program Microsoft Word, tekan CTRL + O untuk membuka kotak dialog Open.
  2. Buka folder yang berisi kumpulan dokumen yang akan dicetak.
  3. Pilih dokumen yang akan dicetak. Gunakan tombol SHIFT (untuk memilih dokumen yang letaknya berurutan) atau tombol CTRL (untuk memilih dokumen yang letaknya tidak berurutan).
  4. Klik Tools dan pilih Print.


2. Cara Mencetak Halaman atau Section Tertentu
  1. Tekan CTRL + P untuk membuka kotak dialog Print.
  2. Di bagian Page range, klik Pages.

  3. Di kotak Pages, isi seperti berikut:
    • Mencetak Halaman yang Tidak Berurutan
      Contoh: untuk mencetak halaman 2,4,5,6, dan 9, ketik 2,4-6,9.
    • Mencetak Section Tertentu
      Contoh: untuk mencetak seluruh halaman di section 2, ketik s2.
    • Mencetak Beberapa Section yang Tidak Berurutan
      Contoh: untuk mencetak section 2 dan 4, ketik s2,s4.
    • Mencetak Halaman Tertentu Dalam Section
      Contoh: untuk mencetak halaman 4,5,6 di section 2, ketik p4s2-p6s2.
    • Mencetak Halaman Tertentu pada Section yang Berbeda
      Contoh: untuk mencetak halaman 3 pada section 2 sampai dengan halaman 15 pada section 4, ketik p3s2-p15s4.
  4. Klik OK untuk mencetak.

3. Cara Mencetak Teks atau Objek yang Dipilih Saja
  1. Misalnya Anda hanya ingin mencetak gambar atau paragraf tertentu saja dalam dokumen. Pilih gambar atau paragraf yang akan dicetak.
  2. Tekan CTRL + P untuk membuka kotak dialog Print.
  3. Di bagian Page range, klik Selection.
  4. Klik OK untuk mencetak.




4. Cara Mencetak Halaman Ganjil Dan Genap
  1. Tekan CTRL + P untuk membuka kotak dialog Print.

  2. Di bagian Print, pilih:
    • Odd pages, untuk mencetak halaman ganjil.
    • Even pages, untuk mencetak halaman genap.
  3. Klik OK untuk mencetak.
 5. Cara Mencetak Lebih Dari Satu Salinan (Copy)
  1. Tekan CTRL + P untuk membuka kotak dialog Print.
  2. Di bagian Number of copies, masukkan jumlah salinan yang akan dicetak.

  3. Pilih:
o    Centang kotak Collate bila Anda ingin setiap salinan dicetak lengkap (mulai dari halaman 1 sampai terakhir), baru kemudian dilanjutkan ke salinan berikutnya.
o    Kosongkan kotak Collate bila Anda ingin mencetak seluruh halaman pertama, baru kemudian dilanjutkan ke halaman berikutnya.
  1. Klik OK untuk mencetak.

6. Cara Mencetak Lebih Dari Satu Halaman Dalam Satu Lembar Kertas
  1. Tekan CTRL + P untuk membuka kotak dialog Print.
  2. Di bagian Zoom, isi jumlah halaman pada kotak Pages per sheet. Misalnya, untuk mencetak empat halaman dalam satu lembar kertas, pilih 4 pages.

  3. Klik OK untuk mencetak.

7. Cara Menyembunyikan Objek Saat Mencetak Dokumen
Saat mencetak dokumen, Anda mungkin hanya ingin mencetak teks saja tanpa menyertakan objek yang dibuat di Word, seperti text box, shape, SmartArt, dan chart.
Cara mengaturnya:
  • Word 2003
    1. Pada menu Tools, pilih Options.
    2. Klik tab Print.
    3. Di bagian Include with document, kosongkan kotak Drawing objects.
  • Word 2007
    1. Klik Microsoft Office Button dan pilih Word Options.
    2. Klik Diplay.
    3. Di bagian Printing options, kosongkan kotak Print drawings created in Word.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar